Stelah diisukan belakangan ini Motorola akan merilis sebuah ponsel pintar, dan akhirnya memang kabar itu benar adanya, yaitu Motorola Moto G, Perangkat ini Smartphone terbaru dari Motorola, smartphone yang ditenagai oleh chipset Snapdragon 400 MSM8x26, dan prosesor quad-core ARM Cortex-A7 dengan kecepatan 1,2GHz yang telah dipadukan dengan pengolah grafis Andreno 305 dan RAM 1Gb ini didesain dengan layar sentuh 4.5 Inci, dengan resolusi HD 720p atau 1280 x 720 piksel dan kerapatan 329 piksel per inc, Motorola Moto G ini juga ditanamkan Sistem Operasi Android 4.3 Jelly Bean Terbaru.
Berbicara soal Kamera, Motorola Moto G ini dilengkapi dengan Kamera utama berosolusi 5MP dan kamera belakang berosolusi 1.3MP, perangkat besutan Motorola ini juga tersedia dan dilengkapi dengan slot dual SIM, dan untuk menyimpan file pribadi atau file penting kita, diperangkat ini juga dilengkapai dengan penyimpanan 8GB.
Untuk masalah katahan baterai, perangkat ini juga dilengkapi dengan baterai type Li-Ion 2070mAh. Baik untuk lebih jelasnya mari kita lihat Spesifikasi Lengkap Motorola Moto Gberikut ini :
Spesifikasi Motorola Moto G
Jaringan : 2G GSM 850/900/1800/1900, 3G HSDPA 850/900/1900/2100
Dual SIM : Ya
Candybar Style segment
Ukuran Layar : 4.5 Inch
Resolusi Layar : HD 720p atau 1280 x 720 piksel
Kerapatan : 329 piksel per inc
Multitouch : ya
Penyimpanan Internal : 8GB dan 16GB
Ram : 1GB
Konektifitas :
GSM,
HSDPA, HSUPA,
GPS with A-GPS Support
Bluetooth 4.0 with A2DP, dan
Wi-Fi 802.11 b / g / n, Wi-Fi hotspot
Kamera : Utama 5MP, Depan 1.3MP
OS : Android 4.3 (Jelly Bean)
Prosesor : Quad-core dengan Kecepatan 1.2GHz
microSD
Browser : HTML5
Audio Player : MP3/AAC + / WAV
Video Player: MP4/H.263/H.264
Message : SMS, MMS, Email, Push Email, IM
Documen Viever
Baterai type : Li-Ion 2070mAh
Harga Motorola Moto G
Untuk informasi Harga dari Motorola Moto G, berdasarkan berbagai sumber, Motorola Moto Gini dibanderol dengan harga $179 atau sekitar Rp. 2jutaan untuk varian 8GB, sedangkan untuk Varian 16GB ini dibaderol dengan harga Rp. 2.3Juta.
Popular
-
BBM Mod ini memiliki tampilan antar muka mirip dengan MIUI yang merupakan UI buatan Xiaomi. Mulai dari ikon, hingga bagian-bagian lain. D...
-
BBM 7 adalah penerus BBM 6 yang merupakan BBM dengan tampilan MIUI. BBM MIUI 7 atau yang kami singkat BBM 7 akan mengedepankan tampilan....
-
BBM MIUI 6 Style atau yang kami sebut BBM 6 adalah BBM yang dimodifikasi dengan tampilan yang dimiliki MIUI 6. Ditambah berbagai fitur unik...
-
Penemuan baru, di satu android ternyata bisa 4 akun BBM. Di postingan saya 2 bulan lalu, 1android bisa 3 aplikasi BBM, tapi sekarang di 1 an...
-
BBM Mod Versi Baru 2.2.0.27, Klik disini [SCREENSHOT LENGKAP TERDAPAT DIDALAM LINK] 1. BBM Mod Dormund 2. BBM Mod Glass...
-
Beberapa hari lalu BBM Official mengalami pembaruan. Selain penambahan beberapa fitur, BBM Official juga berubah dibeberapa bagian styleny...
-
Fitur: - Flexible Display Picture (pengguna bisa menyesuaikan tampilan DP yang diinginkan, seperti bulat atau kotak) - Enable / Dis...
-
Pesan instan andalan Blackberry kembali diperbarui. Diversi baru ini tidak banyak hal yang berubah, namun hanya memperbaiki beberapa bug....
-
BBM telah hadir di android. Dan beberapa develover berhasil melakukan modifikasi terhadap aplikasi BBM agar bisa 3 akun sekaligus dalam 1 po...
-
Setelah versi sebelumnya (2.6.0.30) berhasil mencapai lebih 20.000 kali download, kini iPEDIA akan update BBM MIUI ke versi BBM terbaru ...
Comments